Tantangan Insinyur Jatim di Era Industri

author surabayapagi.com

- Pewarta

Minggu, 25 Nov 2018 15:52 WIB

Tantangan Insinyur Jatim di Era Industri

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peran Insinyur di Era Revolusi, Wakil Gubernur terpilih Jawa Timur, Emil Dardak saat memberikan materi tentang Tantangan Insinyur Jatim di Era Industri pada acara Silaturahmi Keluarga Besar Insinyur dan Sarjana Teknik se-Jawa Timur yang digelar di kampus Teknik Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya (25/11). Dalam silaturahmi yang mengangkat tema tentang Visi Keinsinyuran di Era Industri ini, Emil mengatakan bahwa di Indonesia insinyur itu masih dipandang sangat inggi daripada scientist murni. Karena insinyur dianggap merupakan seorang problem solver. Sp/Arlana

Editor : Redaksi

Tag :

BERITA TERBARU